Membuat Database dan Menggabungkan Tabel dengan MYSQL

1.   Menentukan Entitas

     Entitasnya adalah distributor, customer, laporan, pembayaran, purchase order

2.      Menentukan Atribut
Distributor atributnya meliputi :
·         Kd_distributor            :Kode distributor (char) primary key
·         Nama_Barang : nama barang yang diproduksi (varchar)
·         Satuan             : Satuan barang (varchar)
·         Hrg_Satuan     : Harga satuan (char)
·         Jml_Satuan      : Jumlah produk per kemasan (char )
Customer atibutnya meliputi :
·         Kd_Cst           : Kode customer (char) primary key
·         Nama_Cst       : Nama customer (varchar)
·         Alamat                        : Alamat customer (varchar)
·         No_Telp          : Nomor Telephon customer (char)
·         Email               : Email customer (char)
·         NPWP             : Nomor NPWP customer (char)
Purchase_Order atributnya meliputi :
·         No_PO            : Nomor PO (char) primary key
·         Nama_Barang : Nama barang permintaan (char)
·         Ttl_Order        : Total pemesanan (char)
·         Satuan             : Satuan barang (varchar)
·         Hrg_Satuan     : Harga satuan (char)
·         Jml_Harga       : Jumlah harga (char)
Pembayaran atributnya meliputi :
·         No_PO            : Nomor PO (char) primary key
·         Tgl_Pelunasan : Tanggal pelunasan (date)
·         Nama_Cst       : Nama customer (varchar)
·         Alamat                        : Alamat customer (varchar)
·         Telp                 : Nomor Telephon customer (char)
·         Pembayaran     : Total pembayaran (char)
Laporan atributnya meliputi :
·         No_PO            : Nomor PO (char) primary key
·         Tanggal           : Tanggal pelunasan (date)
·         Customer         : Nama customer (varchar)
·         Nama_Barang : Nama barang (varchar)
·         Jumlah             : Jumlah barang (char)
·         Jml_Harga       : Jumlah harga (char)

3.      Menentukan kardinalitas relasi

4.      Pembuatan ERD
  Penggabungan tabel
Database merupakan kumpulan data yang saling berhubungan antara tabel satu dengan yang lain, karena itu menggunakan joins untuk bisa menampilkan penggabungan antara dua tabel. Ada empat cara didalam menggabungkan tabel dari SQL yaitu :
a)      INNER JOINS
Inner Joins adalah penggabungan dua tabel dengan memilih kecocokan antara kolom pada kedua tabel. Menggabungan tabel distributor dengan purchase_order dengan menampilkan No_PO, Kd_Distributor, Nama_Barang, Ttl_Order

b)      LEFT JOINS
Left Joins adalah penggabungan semua baris dari tabel satu dengan baris tabel yang lainnya dan jika tabel satu tidak terdapat kesesuaian maka hasilnya NULL. Menggabungkan tabel customer dengan tabel pembayaran dengan menampilkan Nama_Cst, No_PO, dan telp.

c)      Right Joins
Left Joins adalah penggabungan semua baris dari tabel satu dengan baris tabel yang lainnya dan jika tabel lainnya tidak terdapat kesesuaian maka hasilnya NULL. Menggabungkan tabel customer dengan tabel pembayaran dengan menampilkan Nama_Cst, No_PO, dan telp.

d)     Full Joins
Full Joins merupakan penggabungan dari hasil left join dan right join. Menggabungkan antara tabel distributor dengan tabel purchase_order dengan menampilkan Nama_Barang, Kd_Distributor, Ttl_Order, Jml_harga.


Bagaimana sangat mudah kan....hehehe
Terima kasih sudah mampir ke blog saya

Selamat mencoba.....

No comments: